Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2014

SEJARAH EVOLUSI KOMPUTER GENERASI PERTAMA HINGGA GENERASI KELIMA

Gambar
Berdasarkan perkembangan teknologi komputer, perkembangannya dapat dibagi menjadi 5 Generasi : Generasi Pertama (1940 - 1959) Generasi Kedua (1959 - 1964) Generasi Ketiga (1964 - 1970) Generasi Keempat (Sejak 1970) Generasi Kelima (Sekarang) GENERASI PERTAMA Komputer generasi pertama banyak digunakan untuk tujaun saintifik. Oleh karena ukurannya yang amat besar, ketidaktepatan pemrosesan data dan harganya yang tinggi, banyak yang menganggap komputer akan menjadi alat yang digunakan untuk tujuan saintifik saja selamanya, bukan untuk kegunaan umum. Komputer generasi pertama ini menggunakan tabung vakum untuk memproses dan menyimpan data, sehingga menjadi cepat panas dan mudah terbakar. Oleh karena itu diperlukan beribu-ribu tabung vakum untuk menjalankan operasi keseluruhan komputer. Selain itu juga memerlukan banyak tenaga elektrik yang dapat menyebabkan gangguan elektrik di kawasan sekitarnya. Komputer generasi pertama ini 100% elektronik dan membantu para ahli da